Profil Perusahaan
PT Widar Mandripa Nusantara merupakan bagian dari PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk (PGN) yang bergerak dalam lini bisnis Jasa Penyediaan Energi Panas dan Listrik (Thermal & Power) berbasis gas bumi (gas-based energy derivatives).
Perusahaan
Profil Perusahaan
PT Widar Mandripa Nusantara merupakan bagian dari PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk (PGN) yang bergerak dalam lini bisnis Jasa Penyediaan Energi Panas dan Listrik (Thermal & Power) berbasis gas bumi (gas-based energy derivatives).
Home > Tentang Kami > Profil Perusahaan
Overview
PT Widar Mandripa Nusantara merupakan bagian dari PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk (PGN) yang bergerak dalam lini bisnis Jasa Penyediaan Energi Panas dan Listrik (Thermal & Power) berbasis gas bumi (gas-based energy derivatives).
Widar memiliki produk dan layanan, yaitu Penyediaan Energi Panas & Listrik (Thermal & Power) dan Operasi dan Pemeliharaan Peralatan Panas & Listrik (O&M Thermal & Power).
Dalam perjalanannya, Widar telah membantu menyediakan energi panas dan listrik di berbagai daerah di Indonesia untuk menciptakan #EnergiMandiri dengan memanfaatkan semaksimal mungkin potensi dari sumber daya dalam negeri.
Sejarah Perusahaan
PT Widar Mandripa Nusantara (Perseroan) berdiri pada 29 Juli 2015 sebagai aspirasi PGN untuk hadir di sepanjang rantai bisnis gas bumi, termasuk untuk masuk di sektor usaha kelistrikan. Berdirinya Perseroan adalah perwujudan dari aspirasi tersebut dan diharapkan Perseroan dapat memberikan kontribusi pada bisnis inti PGN dalam peningkatan pemanfaatan gas bumi untuk pembangkitan tenaga listrik maupun produk turunan gas bumi lainnya (gas-based energy derivative) sebagai revenue generator untuk peningkatan pendapatan PGN.
Visi & Misi
PT Widar Mandripa Nusantara (Perseroan) berdiri pada 29 Juli 2015 sebagai aspirasi PGN untuk hadir di sepanjang rantai bisnis gas bumi, termasuk untuk masuk di sektor usaha kelistrikan. Berdirinya Perseroan adalah perwujudan dari aspirasi tersebut dan diharapkan Perseroan dapat memberikan kontribusi pada bisnis inti PGN dalam peningkatan pemanfaatan gas bumi untuk pembangkitan tenaga listrik maupun produk turunan gas bumi lainnya (gas-based energy derivative) sebagai revenue generator untuk peningkatan pendapatan PGN.

Menjadi perusahaan penyedia infrastruktur pembangkit listrik dan fasilitas turunannya yang mampu serta andal dalam memberikan manfaat dan nilai tambah bagi penggunaan energi baik.

-
Memahami dan mengerti kebutuhan pelanggan serta memberikan solusi yang tepat guna pada masalah energi yang sedang dihadapi pelanggan.
- Membangun sumber daya manusia yang berstandar kompetensi pada bidangnya.
-
Berbudaya kerja yang peduli akan kualitas, keselamatan dan kesehatan kerja, serta menjaga keseimbangan semesta alam.
- Selalu meningkatkan nilai tambah perusahaan untuk seluruh stakeholder.
- Berkreasi dan meningkatkan kinerja terus menerus untuk mencapai hasil kerja yang produktif, efektif, dan efisien, baik dalam bidang Teknis, Administratif, Finansial, dan Komersial.
Budaya Perusahaan
Dalam menjalankan setiap pekerjaan, Widar berpegang teguh terhadap tata nilai AKHLAK.